Survei: Kondisi Fasilitas Kampus UIN Alauddin Makassar 2019

Facebook
Twitter
WhatsApp

Washilah-Survei ini dilakukan pada 11 hingga 18 Mei 2019  dengan metode pembagian angket secara acak berdasarkan jurusan disetiap fakultas yang ada di UIN Alauddin, melibatkan 589 responden dengan tingkat kepercayaan 95%, margin of error +/- 4.00 persen.

Sekadar diketahui kriteria yang diukur berdasarkan jurusan di setiap fakultas yang ada di UIN Alauddin Makassar. Yakni dalam satu fakultas, 53 kuesioner yang dibagikan secara merata.  Dari 53 kuesioner yang dibagikan disetiap fakultas, dibagi lagi jadi dua, yaitu 15 kuesioner untuk pegawai fakultas (dosen & tenaga administrasi) dan 38 kuesioner untuk mahasiswa.

  Berita Terkait

Pencarian Berita

Lihat Arsip Kami