Gema Pembebasan Gelar Dilaog Lintas Organisasi Bahas Isu Sosial

Facebook
Twitter
WhatsApp
Suasana diskusi panel mahasiswa intelektual di pelataran mesjid kampus II UIN Alauddin Makassar. jumat (29/09/2017)

Washilah – Gema Pembebasan Komisariat UIN Alauddin Makassar mengadakan dialogtika diskusi panel mahasiswa intelektual di pelataran mesjid kampus II UIN Alauddin Makassar. jumat (29/09/2017)

Kegiatan yang bertemakan “Meneropong Musuh Indonesia : Kapitalisme, Sosialisme atau Islam” ini diikuti oleh beberapa kader organisasi ekstra kemahasiswaan Kampus UIN Alauddin Makassar yaitu, HMI, IMM, PMII, LMNDE, KAMMI dan Gema Pembebasan.

Haedir Sumardi salah satu narasumber delegasi dari mengatakan, sangat mengapresiasi kegiatan tersebut. Karena melihat realitas mahasiswa yang ada di perguruan tinggi mulai berkurang kegiatan dialog yang membahas masalah sosial berbangsa dan bernegara.

Ia pun mengaku, tema yang diangakat sangat menarik dan sangat relevan sekali dengan isu sosial yang sedang ramai dibincangkan.

“Akhir-aahir ini, isu PKI yang sedang hangat di perbincangkan melalui kegiatan ini kita coba membangunkan daya kritis dan nalar teman-teman mahasiswa agar peka dengan keadaan sosial semacam ini,” tutupnya.

Penulis : Rahimun (magang)
Editor : Nur Isna

  Berita Terkait

Pencarian Berita

Lihat Arsip Kami